Pengertian Jenis Software dan Fungsinya
Software adalah kumpulan intruksi, kode, atau progam yang dibuat untuk membantu pengguna agar bisa berinteraksi dengan komputer, serta menjalankan tugas-tugas tertentu. Sederhananya, software membantu komputer bagaimana cara mereka berfungsi. Maka dari itu, tanpa software komputer tidak akan dapat berfungsi dan melakukan apapun.
Misalnya tanpa ada software web browser seperti chrome atau yang lain maka kamu tidak dapat mengakses internet dan membaca artikel ini. Begitu juga dengan software jenis lain.
Adapun software ini dikembangkan oleh para progammer dengan menggunakan bahasa pemrogamman tingkat tinggi diantaranya seperti Visual Basic, C++, C#, dan masih banyak lagi.
Fungsi Software
1. Untuk mengontrol hardware yang terdapat di komputer
2. Penghubung antara pengguna dengan hardware
3. Sebagai penerjemah perintah software ke bahasa mesin
4. Mengidentifikasi sebuah progam pada komputer
Jenis-Jenis Software dan Contohnya
1. Sistem Operasi (operating system)
Berfungsi sebagai pengelola semua hardware yang terhubung ke PCU komputer. Membantu menerjemahkan aktivitas dengan mengelola proses yang diintruksikan pengguna lalu di sebarkan ke CPU. Contohnya : Microsoft Windows, Linux, MacOs, CloudLinux.
2. Bahasa Pemrogaman (progaming language)
Merupakan yang bisa untuk menulis sebuah progam. Contoh : HTML, Java, PHP, C, SOL, Kotlin, C++, Golang, Python, dll. Nantinya juga memerlukan software khusus sesuai metode dan struktur pada bahasa pemrogaman masinga-masing.
3. Progam Aplikasi
Adalah perangkat lunak berbentuk aplikasi yang mana paling mudah dijupai. Contoh : Microsoft Power Poin, Microsoft Word, Microsoft Excel, Paint, dll.
Jenis jenis Software menurut Distribusinya
1. Firmware
Jenis penyimpanan software yang hanya bisa dibaca
2. Freeware
Jenis software yang tidak memiliki batas waktu tertentu
3. Opensource
Didapatkan secara gratis dan bebas dikembang gunakan secara umum
4. Malware
Dirancang untuk menginfeksi komputrt dan mrusaknya
5. Adware
Digunakan secara gratis namun masih menyediakan kompensasi dengan adanya iklan
6.Shareware
Dapat digunakan untuk keperluan tertentu dan bisa digunakan secara gratis
7. Spyware
Dirancang sebagai mata mata setiap aktifitas pengguna
Komentar
Posting Komentar